Tuesday, 1 July 2014

Kertas dan Buku

Letakkan selembar kertas di bawah buku tebal.Tarik kertas itu dengan cepat.

Aneh, buku tidak terseret dengan kertas.

Mengapa?

Kertas dan Buku


Jawab: 

Menurut hukum I Newton, semakin berat buku, semakin malas ia berpindah. Ketika kertas ditarik, gaya yang dihasilkan tidak cukup untuk memindahkan buku tebal itu sehingga buku tersebut tetap diam.

Sumber: IPA Fisika Gasing 2 untuk SMP/MTs Kelas VIII, Yohanes Surya, Penerbit PT Grasindo, PT Kandel


Share:

0 comments:

Post a Comment