Tuesday, 1 July 2014

Telur Matang dan Telur Mentah

Ambil telur matang dan telur mentah.

Telur Malang dan Telur Mentah


Putar keduanya. Mana yang bisa berputar? Mengapa?


Jawab:

Telur matang dapat berputar. Telur mentah tidak. Pada telur mentah terdapat cairan.

Ketika telur diputar, cairan cenderung untuk tetap diam (hukum I Newton), akibatnya putaran telur akan terganggu sehingga telur tidak dapat berputar.

Sumber: IPA Fisika Gasing 2 untuk SMP/MTs Kelas VIII, Yohanes Surya, Penerbit PT Grasindo, PT Kandel
Share:

0 comments:

Post a Comment